Pentingnya Backlink Untuk Tingkatkan Bisnis Online
Pada saat mulai membangun sebuah website untuk bisnis, biasanya pemilik bisnis hanya berfokus pada target kata kunci penjualan dan faktor optimasi di halaman mesin pencari. Dan sering mengabaikan pentingnya backlink pada website tersebut. Padahal, backlink sendiri sangat efektif untuk meningkatkan kunjungan trafik website.
Dalam SEO, keberadaan link ternyata menunjukan seberapa populer website yang kita miliki. Setiap link yang terhubung ke halaman website kita dapat dikatakan bahwa website tersebut sangat layak dibagi ke pembaca. Pada saat mesin pencari menemukan sebuah website yang memiliki eksternal link, mesin pencari mengartikan bahwa website tersebut memiliki kualitas informasi yang baik.
Menurut beberapa pakar SEO, semakin banyak jumlah backlink yang berasal dari website terkenal, maka nilai SEO website pun semakin besar. Namun mesin pencari tidak dapat mengukur kualitas setiap website, karena itu mereka mengandalkan jumlah backlink yang mengarah kepada website tersebut.
Meskipun demikian, Anda harus memikirkan pentingnya positif link terhadap website Anda. Misalnya ketika Anda meluncurkan produk baru dan semua orang membicarakannya di media sosial. Dan konten tersebut akan langsung berhubungan dengan website yang Anda miliki.
Untuk menemukan website eksternal yang tepat untuk menarik target pasar ke website Anda, Anda harus memperhatikan website-website mana yang memiliki backlink ke website kompetitor Anda.
Masih bingung, bagaimana caranya menciptakan sebuah backlink yang bagus dan berkualitas. Anda dapat menggunakan jasa backlink atau dengan cara bertukar link dengan sesama blogger sehingga nantinya akan membantu meningkatkan bisnis anda secara online.
Manfaat Backlink Untuk Tingkatkan Bisnis Online
Menurut beberapa pakar SEO, semakin banyak jumlah backlink yang berasal dari website terkenal, maka nilai SEO website pun semakin besar. Namun mesin pencari tidak dapat mengukur kualitas setiap website, karena itu mereka mengandalkan jumlah backlink yang mengarah kepada website tersebut.
Meskipun demikian, Anda harus memikirkan pentingnya positif link terhadap website Anda. Misalnya ketika Anda meluncurkan produk baru dan semua orang membicarakannya di media sosial. Dan konten tersebut akan langsung berhubungan dengan website yang Anda miliki.
Untuk menemukan website eksternal yang tepat untuk menarik target pasar ke website Anda, Anda harus memperhatikan website-website mana yang memiliki backlink ke website kompetitor Anda.
Masih bingung, bagaimana caranya menciptakan sebuah backlink yang bagus dan berkualitas. Anda dapat menggunakan jasa backlink atau dengan cara bertukar link dengan sesama blogger sehingga nantinya akan membantu meningkatkan bisnis anda secara online.
Pentingnya Backlink Untuk Tingkatkan Bisnis
Backlink sendiri adalah sebuah link/tautan yang berasal dari halaman website lain yang mengarah pada website kita. Dengan kata lain, backlink juga dikenal sebagai inbound link. Untuk meraih agar website kita berada pada posisi page one di mesin pencari, maka backlink merupakan salah satu poin terpenting dalam SEO (Search Engine Optimization).Keuntungan Backlink
Untuk mendapatkan backlink berkualitas agar dapat mengoptimalkan bisnis online Anda, saat ini sudah banyak penyedia layanan jasa backlink. Bagi advertiser, banyak keuntungan yang didapatkan dengan memanfaatkan backlink untuk meningkatkan bisnis, diantaranya:- Memperoleh backlink yang berkualitas dofollow dari blog yang memiliki reputasi baik di mata google dari segi DA, PA, Alexa, dan artikel yang berkualitas.
- Dapat meningkatkan pengunjung organik dari mesin pencari
- Dapat mengoptimasi website advertiser di mesin pencari sehingga meningkatkan bisnis.
- Mendukung strategi digital marketing melalui SEO.
- Membangun kesadaran pengunjung terhadap merek yang ditawarkan.
Selain itu, advertiser dapat dengan mudah menemukan blog dengan kualitas terbaik guna menunjang bisnis dan blog utama anda berdasarkan atribut DA, PA, Global Alexa Rank, serta Rating Blogger (Kecepatan, Ketepatan dan Kualitas Artikel).
Penutup
Advertiser dapat melakukan campaign sesuai dengan brief yang diinginkan sehingga proses mendapatkan backlink berkualitas akan lebih spesifik, terukur dan mengurangi biaya marketing dengan flat price (harga yang sama untuk setiap backlink)Advertiser dapat membuat lomba blog dengan memanfaatkan sistem penilaian, daftar peserta, pendaftaran peserta dan lain sebagainya. Sistem akan melakukan blast ke seluruh blogger sehingga memungkinkan peserta lomba sangat banyak.
Post a Comment
Mohon berikan komentar dengan bahasa yang santun sesuai dengan topik yang dibahas, tidak memasang link hidup, dan tidak meninggalkan spam!.
Terimakasih banyak atas perhatiannya.